Kepala DTPHP Ikuti Tanam Jagung Serentak pd Kwartal III
Kepala Dinas Tanaman Pangan Hortikultura dan Peternakan Kabupaten Berau ikuti tanam jagung serentak pada kwartal III.
Penanaman jagung serentak ini merupakan bentuk nyata dukungan Pemerintah Kabupaten Berau terhadap program ketahanan dan swasembada pangan nasional yang menjadi bagian dari Asta Cita Presiden RI, Prabowo Subianto.
Program ini adalah bagian dari sinergitas antara Pemerintah Daerah, TNI/Polri termasuk perusahaan. untuk menjaga stabilitas pangan dan kemandirian bangsa di bidang pertanian.
Kegiatan yang digelar di kawasan Binungan ini mendapat apresiasi dan dukungan penuh dari Wakil Bupati Berau, Gamalis, yang turut hadir langsung dalam kegiatan tersebut. Rabu (09/07/2025)